Potensi kendaraan listrik (EV) di Indonesia masih menjadi perhatian. Dalam survei terbaru tahun 2024 yang dilakukan oleh tSurveyid bersama Katadata Insight Center, ditemukan beberapa insight menarik terkait hal tersebut. Survei ini mengungkapkan persepsi masyarakat tentang kendaraan listrik, baik dari …
Kategori: Cerita
Penjualan mobil listrik di Indonesia mengalami peningkatan yang signifikan beberapa tahun terakhir. Pada tahun 2024, penjualan tersebut meningkat sebesar 38% dibandingkan dengan tahun 2023. Total penjualannya sejak tahun 2022 sampai dengan September 2024 telah mencapai 55 ribu unit hingga. Berikut …
Dalam beberapa tahun terakhir, pertumbuhan kendaraan listrik (EV) terus meningkat secara signifikan. Dengan fokus pada mobilitas berkelanjutan dan penurunan emisi karbon, masyarakat global mulai beralih ke kendaraan listrik sebagai solusi transportasi masa depan. Namun, keberhasilan transisi ini sangat bergantung pada …
Banyak orang bertanya-tanya apakah mereka bisa menggunakan kendaraan listrik tanpa bergantung pada SPKLU. Berdasarkan pengalaman pribadi menggunakan kendaraan listrik selama seminggu, saya dapat dengan tegas mengatakan bahwa kendaraan listrik tidak perlu selalu bergantung pada SPKLU. Sebagaimana pada tulisan saya …
Kendaraan listrik (EV) semakin menjadi pilihan populer di Indonesia karena berbagai alasan. Namun, masih ada keraguan untuk menggunakan kendaraan listrik. Ada beberapa faktor penting yang harus dipertimbangkan. Saya akan berbagi infomasi membantu memilih kendaraan listrik yang tepat. Sebagai catatan bahwa …
Sering mendapatkan pertanyaan lebih bagus motor listrik plug-in atau battery swap? Sebelum jauh saya berikan pendapat terkait mana yang lebih baik atas skema mendapatkan energi di motor listik, bisa simak terlebih dahulu penjelasan terkait motor listrik dan ekosistemnya di video …
Pembahasan kendaraan listrik tidak akan dapat terlepas dengan perilaku charging, terdapat 3 perilaku charging kendaraan listrik yang saya pelajari. Masih banyaknya salah kaprah perihal charging kendaraan listrik menyebabkan keraguan dalam menggunakan kendaraan listrik, khususnya mobil listrik. Dalam tulisan ini yang …
Pada tanggal 21-24 April 2024 terjadi perjalanan mobil listrik sejauh 1.300 km dilakukan oleh 26 personel. Hal ini mungkin seharusnya menjadi salah satu tanggal bersejarah bagi dunia kendaraan listrik di Indonesia. Perjalanan mobil listrik yang bertajuk EV Journey Jakarta-Mandalika 2024 …
Semakin banyak pemain kendaraan listrik, semakin meriah kendaraan listrik di Indonesia. Hal ini menunjukan optimisme produsen kendaraan listrik pada pasar Indonesia. Saat ini tidak hanya produsen baru kendaraan listrik, tetapi juga produsen kendaraan ICE juga menyajikan varian kendaraan listriknya. Lalu …
Waktu adalah uang, dan jika saya boleh tambahkan yaitu menghargai waktu kalau mau berhasil. Itulah hal yang ingin saya sampaikan pada tulisan pertama saya di tahun 2023 ini. Hibernasi yang panjang sejak tulisan terakhir di tahun 2022, muncul kembali …
Sesuai dengan judulnya, Infrastruktur Charging Kendaraan Listrik di Indonesia, tulisan ini akan bercerita tentang infrastruktur tersebut. Kendaraan listrik tidak akan bisa lepas dari bagaimana “ngecasnya”? Serta masih banyak yang berfikir Indonesia belum siap dengan kendaraan listrik karena tempat untuk ngecasnya …
77 Tahun kemerdekaan Indonesia, Merdeka… Merdeka…
Semakin tua usia bangsa ini sudah seharusnya semakin tangguh dalam berbagai faktor. Kita rakyat Indonesia yang mewujudkan hal tersebut, bukan hanya tugas beberapa pihak. Bersatu adalah kunci utama, perbedaan adalah anugrah yang membawa keindahan. …
Kapasistas charger kendaraan listrik, Sering dengan istilah slow charger, fast charger, bahkan ada yang menyebutnya ultra fast chager, namun sebenarnya apakah itu? Mengapa menggunakan istilah tersebut pada charger kendaraan listrik.
Slow charger, fast charger, dan ultra fast charger sering digunakan …
Tidak terasa saya sudah menuju tahun ke-5 menggunakan EV. Motor listrik pertama di Indonesia yang ber-STNK dan perakitannya di Indonesia. Tidak lain EV tersebut adalah motor listrik Viar Q1. Tulisan ini saya akan bercerita mengapa memilih motor listrik tersebut …
Cerita di Youtube tentang bagaimana ekosistem kendaraan listrik di Indonesia.…